Masterplan Belitung

Principal Architect
Hermawan Dasmanto

Architect
Irman Prayitno

Location
Kepulauan Riau

Pulau Belitung menawarkan sebuah eksostisme tersendiri untuk para wisatawan. Terlebih dengan kondisi geografis Pulau Belitung sendiri. Setiap tahunnya sejak Film Laskar Pelangi, Pulau Belitung menjadi salah satu daya tarik wisata untuk wisatawan datang ke sana.

Selain kondisi geografi nya yang cukup bagus dengan pantai – pantai dan berbatuannya. Belitung sendiri seperti daerah – daerah di Indonesia lainnya memiliki kebudayaan tersendiri.

Leisure menjadi salah satu konsep liburan yang dapat ditawarkan oleh Pulau Belitung untuk menikmati keindahan lingkungan geografisnya serta kebudayaan melayu dan multietnis yang terjadi di sana.

Belitung Leisure Complex direncanakan untuk memberikan sebuah rancangan tawaran berlibur di Pulau Belitung dengan mampu mengakomodasi segala kegiatan liburan. Hotel, Cottages, Event Spaces menjadi program – program ruang yang berada di dalmnya, Membuat sebuah Green Belt yang membentang sepanjang tepi pesisir pantai Belitung yang cukup eksotis menjadikan konsep utama dalam perencanaan Belitung Leisure Complex ini.



In addition to his geography conditions are pretty good with beach - beach and berbatuannya. Belitung itself like other regions in Indonesia has its own culture.

Leisure became one of the vacation concept that can be offered by Belitung Island to enjoy the beauty of its geographical environment and the Malay and multiethnic culture that happened there.

Belitung Leisure Complex is planned to have all of the facilities which is needed for you to spend your holiday so that it could ne able to accommodate all holiday activities. Hotel, Cottages, Event Spaces into space programs in the dalm, Make a Green Belt stretching along the edge of the coast of Belitung is the main idea to make this place a better place to spend the holiday.